Deskripsi
iData 70 adalah solusi barcode scanner terdepan untuk meningkatkan efisiensi bisnis Anda. Dengan teknologi canggih dan desain ergonomis, scanner ini memastikan kecepatan dan akurasi dalam membaca barcode. Nyaman digunakan dalam jangka waktu lama dan dapat membaca berbagai jenis barcode, termasuk 1D dan 2D. iData 70 merupakan pilihan sempurna untuk berbagai industri, seperti retail, logistik, manufaktur, dan lainnya. Dengan kecepatan dan akurasi pemindaian, Anda dapat meningkatkan produktivitas dan efisiensi bisnis Anda. Dapatkan solusi barcode scanner berkualitas dengan iData 70 hanya di Solusi Bersama Informatika.
Spesifikasi:
- Processor Basic models: Quad-core 1.3 GHz Upgrade models: Octa-core 2.0 GHz
- Operating System Basic models: Android 6.0 Upgrade models: Android 10.0
- Memory Basic models: 16GB+2GB Upgrade models: 16GB+2GB, 64GB+4GB(optional)
- Single SIM card
- Basic models: Micro SD (Up to 32GB) Upgrade models: Micro SD card, up to 256 GB
- 4-inch, resolution: 800*480 pixel
- Industrial capacitive screen, supporting two-point touch + gesture operation
- Basic models: 8 MP autofocus camera in the back side, LED flash Upgrade models: 8 MP autofocus camera in the back side (13 MP optional), LED flash
- Lithium battery 3.8V, 4000mAh, removable
Notes :
- Barang yg sudah dibeli tidak bisa diretur/tukar/dikembalikan kecuali penjual salah kirim.
- Untuk semua barang yg dibeli WAJIB disertakan asuransi/proteksi product & Packing Tambahan, JIKA TIDAK, segala kerusakan/hilang BUKAN TANGGUNG JAWAB PENJUAL
- Untuk semua barang yg diterima WAJIB divideokan unboxingnya. BILA TIDAK ada video unboxing, KAMI TIDAK MENERIMA KOMPLAIN DALAM BENTUK APAPUN
- Khusus pembelian di kami. Akan kami bantu support sampai Anda bisa Mengoprasikannya.
Untuk informasi produk tentang Scanner iData 70 atau produk alat kasir yang lainnya yang lebih lengkap, hubungi kami dan dapatkan HARGA SPECIAL..!!!
klik disini untuk melihat produk perangkat kasir dan mesin antrian.
View larger map kios barcode
Store:
Kios Barcode (spesialis barcode dan alat kasir)
Ruko Smart Market Telaga Mas Blok E07 Duta Harapan
Jl. Lingkar Utara – Bekasi Utara, Bekasi 17123
Telp. (021)8838 2929
- Idha
– Telp/SMS/WA : 081369101014 - Irman
– Telp/SMS/WA: 081259417100