Thursday, December 1st 2022.

Apakah Apotek Memerlukan Perangkat Kasir?

Ilustrasi apoteker

Yang biasa kita ketahui, apotek biasanya mementingkan kebenaran yang diperlukan pembeli atau pasien dalam membeli atau  memperoleh obat. Salah atau tidaknya sebuah produk medis ditentukan oleh para apoteker yang juga harus memerhatikan resep dokter. Sudah tertera dari lama bahwa pihak apotek mesti menjamin kebenaran sebuah produk medis agar tidak salah ambil. Terlebih jika mengetahui bahwa yang diberikan adalah produk yang salah dan dikonsumsi oleh pasien hal ini adalah sebuah kefatalan. Barangkali, beberapa produk memang memerlukan ketelitian yang benar karena untuk beberapa ritel apotek skala kecil hal ini kurang mendapat sorotan. Menjadi lebih teliti dan cermat dalam mengambil dan memastikan kebenaran sebuah obat menjadi sebuah keuntungan tersendiri bagi pengusaha di bidang medis.

Beberapa pegawai yang belum atau tidak familiar terhadap pekerjaan yang menyangkut dunia medis sudah tentu hal ini menjadi kekurangan. Mereka perlu banyak-banyak melakukan konsultasi terhadap pihak yang sudah berpengalaman untuk mengetahui informasi dari produk seperti obat. Tentu hal ini tidak efisien. Menggunakan perangkat kasir bisa mengatasi permasalahan ini dengan seksama dan lebih terarah. Dikarenakan dengan adanya perangkat seperti pemindai barcode setiap identitas obat bisa dipindai dan keseluruhan transaksi bisa lebih terarah.

 

Manfaat Menggunakan Perangkat Kasir

Apakah Apotek Memerlukan Perangkat Kasir? Ini bisa menjadi pertimbangan. Mengandalkan perangkat kasir berarti menggunakan keperluan transaksi dalam apotek bisa lebih terkendali. Dikarenakan beberapa ritel masih mementingkan kinerja seorang kasir sekaligus apoteker untuk mengetahui informasi terkait obat. Memang lebih efisien, namun bukankah akan sangat merepotkan jika terus bergantung pada pihak apoteker? Perangkat kasir bisa mengatasi ini dengan sangat baik sehingga kemungkinan ketidaktahuan bisa diatasi. Apotek yang sudah terintegrasi dengan baik oleh perangkat kasir juga bisa dimudahkan proses transaksi jual beli untuk perlengkapan medis dan bisa menjadi lebih baik.

Kami menyediakan perangkat kasir untuk keperluan Anda sekalian di bidang ritel seperti apotek, restoran, dan lain-lain untuk menjamin kenyamanan anda dalam memperoleh keuntungan bagi usaha yang anda jalankan. Juga, kami menyediakan perangkat lunak untuk apotek yang bisa terintegrasi dengan sangat baik dengan apotek yang anda kelola.

 

Kontak Kami

View larger map kios barcode

Store: Kios Barcode

(spesialis barcode dan alat kasir) Ruko Smart Market Telaga Mas Blok E07 Duta Harapan

Jl. Lingkar Utara – Bekasi Utara, Bekasi 17123Telp. (021)8838 2929

  • Idha– Telp/SMS/WA : 081369101014
  • Widdy– Telp/SMS/WA: 081259417100
Rp 25.000.000
Rp (Hubungi CS)
Rp 2.500.000
Scanner Barcode Cincin Wireless IWARE RS 01 Bluetooth

15%

Rp 1.700.000 2.000.000
Rp (Hubungi CS)
Rp 1.000.000